Aksi Sosial Donor Darah Meriahkan Ulang Tahun ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana di Kodim 0625/Pangandaran

    Aksi Sosial Donor Darah Meriahkan Ulang Tahun ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana di Kodim 0625/Pangandaran
    Aksi sosial donor darah yang meriah dalam rangka memperingati ulang tahun ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana, Rabu ( 21/2/2024)

    PANGANDARAN - Kodim 0625/Pangandaran telah sukses menggelar aksi sosial donor darah yang meriah dalam rangka memperingati ulang tahun ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana. Acara yang berlangsung di Kodim 0625/Pangandaran, Jalan Raya Cigugur, Dusun Sidahurip, Desa Cintakarya, Kecamatan Parigi, Kabupaten Pangandaran, Rabu ( 21/2/2024)

    Hadiri dalam kegiatan tersebut Dandim 0625/Pangandaran Letkol Indra Mardianto Subroto, M.IP, Ketua Persit KCK Cabang XLVIII Dim 0625 Ny. Nuning Indra Mardianto, serta Kepala Staf Kodim Mayor Inf Junaedi, Wakil Ketua Persit Ny. Dwi Rochmawati, Pengurus Persit Kartika Chandra Kirana Cabang XLVIII Dim 0625,
    Perwira Staf Kodim, Danpos Gakumgal Letda Cpm Sumarsono, Kasat POL - PP Dedih, segenap Anggota PMI Kabuaten Pangandaran. 

    Kegiatan donor darah ini mendapat sambutan luar biasa dengan kehadiran 179 orang dari berbagai kalangan.Kodim 0625 Pangandaran: 47 Orang, dari Polres Pangandaran 11 Orang, Gakumgal 3 Orang POL PP 2 Orang, Persit 49 Orang, Dinas Kesehatan PMI Pangandaran 10 Orang, PPM dan FKPPI 24 Orang, Tagana 5 Orang, dan SMAN 1 Parigi 28 Orang.

    Aksi sosial ini merupakan bentuk kepedulian dan solidaritas seluruh pihak dalam mendukung kegiatan kemanusiaan serta untuk memperingati ulang tahun yang berarti bagi Persit Kartika Chandra Kirana. Semoga kegiatan seperti ini dapat terus dilakukan untuk meningkatkan kesadaran akan pentingnya donor darah dalam menyelamatkan nyawa.( MISG/Ricky)

    Nanang Suryana Saputra

    Nanang Suryana Saputra

    Artikel Sebelumnya

    Alumni UNTIRTA Deklarasi Dukung Parabowo...

    Artikel Berikutnya

    Prabowo Jadi Presiden Paling Hanya Dua tahunan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Ratusan Warga Gruduk Kantor Desa Sindangjaya    Mangunjaya
    Penderes Tukang Nyapu Meninggal Dunia karena Sakitpun Dapat Santunan 84 Juta dari BPJS Ketenagakerjaan
    100 Hari Pemerintahan Prabowo-Gibran, Imparsial: Menguatnya Militerisme dan Kembalinya Dwifungsi TNI
    Dandim Pangandaran Buka Turnamen Sepak Bola Dandim Cup 2025
    Tony Rosyid: Laut Kok Punya HGB, Negara Makin Kacau!

    Ikuti Kami